Fraksipan.com – DPRD Provinsi Sulawesi Utara yang diwakili La Ode mutanafas ,menemui anggota Komisi VIII DPR RI Kuswiyanto, di Lantai 20 gedung Nusantara 1 DPR RI, Senayan, Jakarta, 28/04/17.
Pada pertemuan tersebut la ode menyampaikan masalah bantuan untuk eks pengungsi maluku dan maluku utara di sulawesi tenggara yang belum terealisasi, dimana sampai saat ini ada 53.839 KK eks pengungsi Maluku dan Maluku Utara di Sulawesi Tenggara.
Menyikapi masalah tersebut Kuswiyanto berjanji akan menindak lanjuti apa yang menjadi permasalahan ke komisi VIII DPR RI, yang nantinya Komisi VIII dapat memanggil Kementrian Sosial sehingga bantuan tersebut dapat terealisasi.
Kuswiyanto juga menegaskan bahwa Negara dalam hal ini Pemerintah harus hadir untuk meyelesaikan maslah ini.
Selengkapnya Dalam Video: